Tips & Cara Mengajarkan Coding untuk Anak - Di era digital ini, skill coding atau pemrograman menjadi kemampuan yang semakin penting dimiliki.
Memperkenalkan coding pada anak sejak dini dan memupukan rasa penasaran kepada coding dan pemrograman dapat memberikan banyak manfaat kedepannya. Sebagai orang tua, Anda mungkin bertanya-tanya bagaimana cara mengajarkan coding pada anak dengan efektif dan menyenangkan.